KLBB (Kelas Lintas Bahasa dan Budaya): Ngampus Yuk Jadi Mahasiswa Sehari!
Universitas Darma Persada (UNSADA) melalui Fakultas Bahasa dan Budaya kembali mengadakan kegiatan Kelas Lintas Bahasa dan Budaya (KLBB) pada 11 September 2025. Mengusung tema “Ngampus Yuk, Jadi Mahasiswa Sehari!”, acara ini diikuti oleh siswa-siswi SMA/SMK sederajat beserta guru pendamping. KLBB menjadi ajang bagi para peserta untuk merasakan langsung suasana perkuliahan, sekaligus memperluas wawasan lintas bahasa …
KLBB (Kelas Lintas Bahasa dan Budaya): Ngampus Yuk Jadi Mahasiswa Sehari! Read More »